Wednesday, April 6, 2011

Banyak belajar dengan makan - Part 1 -

Menikmati makanan merupakan suatu aktifitas yang kompleks. Menikmati sensasi ragam panca indera, penglihatan, penciuman, perasa, pendengaran. sungguh luar biasa!!!! 

Menikamati tampilan sebuah sajian makanan menjadi suatu hiburan tersendiri, ketika kita melihat susunan daging yang di grill medium rare dengan pelengkap saus dan garnish yang indah tentunya membuat kita tertarik untuk segera menikmatinya. Mencium aroma nasi goreng kambing membuat kita bermain teka-teki akan rempah yang diolah. Sensasi ketika ketika mengiris sepotong daging wagyu "gressss.... gresss.... gresss....." asik. Ditutup dengan perjalanan rasa ketika makanan menyentuh lidah dan masuk ke dalam rongga tubuh kita.

Apa kesan yang anda dapakan? rasa apa yang tertinggal dalam rongga mulut anda? Yaaaa... After taste menjadi penentu di setiap akhir dari kunyahan saya.

No comments:

Post a Comment